Satgas Pra TMMD Ke 116 Kodim 1004 Kotabaru Mulai Bedah Rumah Mbah Pasih

    Satgas Pra TMMD Ke 116 Kodim 1004 Kotabaru Mulai Bedah Rumah Mbah Pasih
    Satgas Pra TMMD Ke 116 Kodim 1004 Kotabaru Mulai Bedah Rumah Mbah Pasih

    KOTABARU - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-116 di Wilayah Kodim 1004 Kotabaru akan segera digelar. Program tersebut akan dipusatkan di Desa Plajau Baru Kecamatan Kelumpang Hilir.

    Salah satu sasaran fisik pra TMMD ke 116, Kodim 1004/Kotabaru akan melaksanakan rehab rumah Mbah Pasih, warga yang berada di Blok D RT 12 Desa Plajau Baru Kecamatan Kekumpang Hilir, Rabu (3/5/2023).

    Dandim 1004 Kotabaru Letkol Inf Boni Berdian S.E. mengatakan, bedah rumah tersebut merupakan satu dari sejumlah target sasaran fisik TMMD.

    “Tahap pra TMMD ini bertujuan untuk memaksimalkan hasil pekerjaan, disamping itu juga sebagai antisipasi terhadap kendala lapangan yang tidak dapat diprediksi, ” jelas Dandim

    Sementara pemilik rumah, Mbah Pasih mengaku sangat senang rumah tempat tinggal menjadi salah satu sasarn program TMMD Kodim 1004/Kotabaru.

    Dengan adanya perehaban ini rumah kami akan menjadi layak untuk kami tinggali, Ucap  Mbah Pasih.(pendim1004).

    kotabaru
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 1004 Kotabaru Beserta Perwira Staf...

    Artikel Berikutnya

    Rapat koordinasi Pesiapan Pelaksanaan Program...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kakorsabhara Polri Pimpin Apel Gelar Pasukan Kesiapan Pengamanan Pilkada 2024 di Polda Jatim
    Satuan Jajaran Korem 012/TU Perkenalkan Matematika Dasar Metode Gasing di SD
    Respons Cepat Kapolri Laksanakan Arahan Presiden Prabowo

    Tags